Posted by : sehatdgnherbal Friday, February 14, 2014

Penyebab  :

       Tersumbatnya kelenjar keringat pada bagian tubuh tertentu, karena iklim panas dan lembab, kulit sensitif, dan kegemukan.
Biang keringat biasanya terjadi pada bagian tubuh yang sering berkeringat, sepert; leher, ketiak, punggung, lipatan siku, & paha.

Gejala & Tandanya  :

       Timbul ruam kecil-kecil berwarna merah yang gatal.

Perawatan  :

       Kenakan pakaina uang longgar, sejuk, dan ringan; hindari menggaruk,; mandi air dingin dan jangan menggunakan sabun yang terlalu banyak soda; hindari lingkungan panas dan lembab.

Resep  :

1.) *
30g Pegagan Segar / 15 g Kering
50g Kacang Hijau, haluskan.
>>  Cuci bersih pegagan, lalu rebus bersama air 400cc s/d tersisa 200cc.  Saring, gunakan untuk menyeduh bubuk kacang hijau, aduk rata, minum selagi hangat.

2.) Tepung Sagu / Kanji secukupnya diseduh dengan air, aduk rata.  Oleskan ke kulit yang gatal.

3.) Gunakan Bedak Dingin Parem Beras Kencur











*  Sumber   :
Alm. Prof. HM. Hembing Wijayakusuma

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Sehat Dengan Herbal Islami - Skyblue - Powered by Blogger - Designed by Latifah Ali Mugeni -